Search

Bisnis Sarang Burung Walet di Subulussalam Lesu, Dampak Virus Corona - Serambinews.com

"Selama ini pembeli terbesar dari China. Sedangkan di China sekarang sedang heboh wabah virus Corona,” ujar H Semi.

Laporan Khalidin I Subulussalam

SERAMBINEWS.COM, SUBULUSSALAM – Virus corona yang kini mewabah di China, turut berimbas pada sektor ekonomi.

Terkini, bisnis sarang burung walet dikabarkan ikut terdampak virus corona hingga membuat penurunan harga.

H Semi, salah seorang pengusaha sarang burung walet yang dikofirmasi Serambinews.com, Jumat (7/2/2020) membenarkan, dampak virus corona merambah ke bisnis sarang burung walet.

Dikatakan, saat ini pasar sarang burung walet tidak jelas.

Bahkan, kata H Semi, para tauke sarang burung walet di Medan menghentikan pembelian sementara.

”Kalau soal dampak sudah kena, sekarang di Medan belum ada harga,” kata H Semi.

Menteri Agama Fachrul Razi: Aceh Harus Bersiap Sambut Investasi UEA

Selama ini, kata H Semi, perputaran sarang burung walet di Subulussalam sangat menjanjikan.

Dulunya, sebelum wabah virus corona merebak di China, H Semi menjual antara Rp 12 juta – Rp 12,5 juta per kilogram.

Let's block ads! (Why?)



"burung" - Google Berita
February 07, 2020 at 05:58PM
https://ift.tt/2ODDdKz

Bisnis Sarang Burung Walet di Subulussalam Lesu, Dampak Virus Corona - Serambinews.com
"burung" - Google Berita
https://ift.tt/30iE0IL

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Bisnis Sarang Burung Walet di Subulussalam Lesu, Dampak Virus Corona - Serambinews.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.